Your Adsense Link 728 X 15

Kota-Kota Paling Aneh di dunia

Posted by Ang Udy Senin, 04 Juni 2012 0 komentar
Berbagai kota di seluruh dunia terkenal dengan keunikannya masing-masing. Setiap kota memiliki ciri khas dan budaya yang membuatnya menarik. Namun ada juga kota-kota yang menonjol karena keanehannya. Berikut daftarnya:
Kota dengan jumlah penduduk terbanyak












Tokyo merupakan kota dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia sebanyak lebih dari 33 juta jiwa. Sementara itu seoul di korea selatan dan meksiko city di meksiko menempati urutan kedua dan ketiga dengan penduduk diatas 20 juta jiwa.
Kota dengan wilayah Terluas
Ternyata kota dengan wilayah terluas di dunia adalah mount isa di barat laut Queensland, Australia. Luas kota ini mencapai hampir 41 ribu kilometer persegi. Memang banyak dari kita yang tak mengetahui mengenai fakta ini.
Kota terkecil di dunia
Kota terkecil di dunia dalam hal ukuran serta jumlah penduduknya adalah kota Hum yang terletak di Kroasia dengan jumlah penduduk hanya 23 orang. Kota tua ini didirikan pada tahun 1102 yang sebelumnya bernama Cholm, yang masih memiliki arsitektur gedung pada jaman abad pertengahan.
Kota tertua dan kota termuda di dunia
Wah ternyata kota tertua dan termuda di dunia ini berada di wilayah yang sama, kota tertua adalah kota Jericho atau di Arab disebut Ariha yang berusia sekitar 10 ribu tahun dan kota termuda adalah Tel Aviv yang berusia sekitar 80 tahun. Selain sebagai kota tertua di dunia, Jericho juga dianggap sebagai kota dengan daratan paling rendah di dunia. Kota tersebut berada 260 meter (853 kaki) di bawah permukaan laut!
 Kota Dengan Daratan Paling Tinggi Didunia.
Kota dengan daratan paling tinggi di dunia adalah kota Potosi di Bolivia dengan ketinggian sekitar 4100 meter diatas permukaan laut. Kota ini juga ditetapkan oleh UNESCO sebagai warisan dunia yang harus dilindungi.

Panimbang Community. Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Popular Posts